Glow.matamata.com - Tya Ariestya menjadi sorotan karena berhasil menurunkan berat badannya sebanyak 13 kg dalam dua bulan.
Selain rutin berolahraga, Tya Ariestya menerapkan pola makan lima kali sehari sebagai strategi utama dalam penurunan berat badannya.
Ternyata, makan lebih sering dapat membantu mengurangi berat badan dan menjadi program diet yang efektif.
Berbeda dengan kebanyakan program diet, Tya Ariestya justru memperbanyak makan, kok bisa?
Pola makan lima kali sehari bukan berarti makan dalam porsi besar sebanyak lima kali sehari.
Konsumsi camilan sehat setiap 2-3 jam setelah makan besar membantu menjaga metabolisme tubuh tetap aktif dan memastikan tingkat energi stabil sepanjang hari.
Makan 5-6 kali sehari dapat meningkatkan metabolisme tubuh, membuatnya menjadi mesin pembakar lemak yang lebih efisien.
Selain itu, manfaat lainnya termasuk meningkatkan energi, mengurangi rasa lapar, mengontrol kadar gula darah dan mengurangi penyimpanan lemak tubuh.
Tidak hanya itu, makan lebih sering juga membantu mengurangi keinginan untuk makan berlebihan, menjaga stabilitas gula darah, serta memberikan energi dan suasana hati yang lebih baik.
Namun, menerapkan pola makan seperti ini memerlukan perencanaan, persiapan dan ketekunan yang baik.
Penting untuk memastikan bahwa setiap makanan mengandung protein tanpa lemak, karbohidrat kompleks dan lemak sehat dalam rasio yang tepat.
Menyiapkan makanan dari jauh hari dan membaginya ke dalam porsi-porsi kecil dapat membantu menjaga konsistensi dalam pola makan.
Selain itu, shake atau smoothie dapat menjadi alternatif yang baik sebagai pengganti makanan atau camilan.
Namun, penting untuk diingat bahwa melewatkan makan atau camilan dapat membuat metabolisme tubuh melambat, menyebabkan penurunan energi dan meningkatkan keinginan untuk makan berlebihan pada waktu berikutnya.
Bagi yang tertarik mencoba pola makan lima kali sehari ala Tya Ariestya, ada beberapa tips yang bisa diikuti:
1. Pastikan setiap camilan atau makanan mengandung protein atau serat.
2. Konsumsilah dalam porsi yang sesuai, menggunakan tangan sebagai alat ukur.
3. Rencanakan makanan dan camilan sehari-hari dan simpan dalam wadah yang dapat digunakan kembali.
Dengan kesabaran dan konsistensi, pola makan lima kali sehari ala Tya Ariestya dapat memberikan manfaat yang besar dalam penurunan berat badan dan menjaga kesehatan secara keseluruhan.
Selamat mencoba!(*)
Berita Terkait
-
Diet Agak Kebablasan Sampai Beratnya Cuma 37 Kg, Prilly Latuconsina Ngaku Nyaman: Ngerasa Lebih Pede
-
Pasrah Setelah 7 Tahun Perjuangkan Hak Asuh Anak Tanpa Hasil, Tsania Marwa: Aku Mau Move On
-
Penyebab Ruben Onsu Gugat Cerai Sarwendah, Akhirnya Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Buka Suara!
-
Hadiah Terakhir Ruben Onsu untuk Sarwendah di Hari Ulang Tahun Pernikahan: Unik dan Diluar Dugaan
-
Mental Hancur Hingga Terpikir Bunuh Diri, Tsania Marwa Akhirnya Pasrah Lakukan Ini
Terpopuler
-
Jennifer Coppen Akui Takut Kematian Usai Kepergian Dali: Kamari Masih Butuh Aku
-
Jennifer Coppen Menangis Diajak Umroh Oleh Ustaz Derry Sulaiman : Tunggu Aku Di Rumah Allah ya Sayang
-
Keras! Nikita Mirzani Sindir Ustaz Hanan Attaki usai Wanda Hara Minta Maaf: Gara-gara Elu Nih!
-
Sindir Ibadah Haji Nagita Slavina, Nikita Mirzani soal Wanda Hara Nyamar Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Sadar, Lo Tuh Salah!
-
Bak Sudah Punya Firasat Akan Pergi Jauh, Suami Jennifer Coppen Kecup dan Peluk Erat Sang Istri
Terkini
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bikin Gempar! Heboh Pria Mirip Abidzar Pamer 'Burung' Sambil Selfie: Anak Ustaz Begitu?
-
Pergi Umrah, Nikita Mirzani Tetap Ogah Damai dengan Keluarga Badjideh: Gak Ada Urusan!
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Momen Kamari Anak Jennifer Coppen Pamit Pergi Sekolah ke Sang Ayah Hanya Lewat Foto Bikin Banjir Air Mata