Glow.matamata.com - Anang Hermansyah baru saja menggelar pesta ulang tahunnya yang ke-55 pada Senin (18/2) kemarin. Yang menarik dalam momen tersebut, Anang rupanya turut mengundang Mulan Jameela dan juga Maia Estianty.
Dikutip akun TikTok @p1sangkubelummasak, Mulan bahkan terlihat enjoy meski berada di satu acara dengan Maia Estianty.
Ia tampak asyik menyanyikan lagu miliknya yang berjudul Wonder Woman sambil sesekali berjoget seolah tak mempedulikan keberadaan Maia Estianty.
Seperti diketahui, hubungan keduanya dikabarkan belum membaik, usai perceraian Maia Estianty dengan Ahmad Dhani, Mulan Jameela kerap disebut pelakor (perebut laki orang) yang menyebabkan hancurnya rumah tangga Maia dan Dhani.
Momen Mulan Jameela dan Maia Estianty bertemu di acara ulang tahun Anang Hermansyah tersebut pun menuai reaksi dari netizen. Banyak yang mengungkit masa lalu di antara Mulan dan Maia. Bahkan, ada yang mengasihani Maia Estianty saat Mulan bernyanyi di ultah Anang.
“Pendukung istri sah,” tulis netizen.
“Kira-kira perasaan bunda Maia gimana ya,” celetuk yang lain.
"Kasihan Maia," ujar netizen lainnya.
“Menolak lupa apa yang dia lakukan sama teman baiknya (Maia),” sahut netizen lain.
“Pelakor,” timpal yang lainnya.
Bahkan ada pula yang menyalahkan Anang Hermansyah dan menyebutnya tak mengerti perasaan Maia Estianty.
“Anang bukannya temen Maia, kok enggak ngerti perasaan temen,” ujar netizen.
Namun, banyak pula netizen yang justru memuji Mulan Jameela yang unjuk gigi di ultah Anang Hermansyah.
"Suaranya emang bagus, urusan rumah tangganya bukan urusanku. fokus karyanya aja," timpal yang lain takjub.
"Suaranya Mulan tetap bagus," tambah netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Mulan Jameela: Pidato Presiden Prabowo Sangat Komprehensif, Bahas Rencana Hingga Akhir Periode
-
Ahmad Dhani Dituding Idap Narcissistic Personality Disorder (NPD) oleh Warganet, Ini Reaksi Maia Estianty
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
-
Resepsi Al Ghazali dan Alyssa Daguise Usung Tradisi Barat, Maia Estianty Diajak Dansa
-
Sah! Al Ghazali Resmi Nikahi Alyssa Daguise dengan Mas Kawin Logam Mulia dan Uang Euro
Terpopuler
-
Jennifer Coppen Akui Takut Kematian Usai Kepergian Dali: Kamari Masih Butuh Aku
-
Jennifer Coppen Menangis Diajak Umroh Oleh Ustaz Derry Sulaiman : Tunggu Aku Di Rumah Allah ya Sayang
-
Keras! Nikita Mirzani Sindir Ustaz Hanan Attaki usai Wanda Hara Minta Maaf: Gara-gara Elu Nih!
-
Sindir Ibadah Haji Nagita Slavina, Nikita Mirzani soal Wanda Hara Nyamar Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Sadar, Lo Tuh Salah!
-
Bak Sudah Punya Firasat Akan Pergi Jauh, Suami Jennifer Coppen Kecup dan Peluk Erat Sang Istri
Terkini
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bikin Gempar! Heboh Pria Mirip Abidzar Pamer 'Burung' Sambil Selfie: Anak Ustaz Begitu?
-
Pergi Umrah, Nikita Mirzani Tetap Ogah Damai dengan Keluarga Badjideh: Gak Ada Urusan!
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Momen Kamari Anak Jennifer Coppen Pamit Pergi Sekolah ke Sang Ayah Hanya Lewat Foto Bikin Banjir Air Mata