Glow.matamata.com - Duta Sheila On 7 kembali mencuri perhatian karena kesederhanaannya. Terbaru, terlihat mengendarai motor lawas tahun 1989, Duta kembali menjadi sorotan publik.
Dalam video yang diunggah oleh akun @bangdoeldaldoel ke TikTok beberapa waktu lalu, Duta nampak meninggalkan Desta dan Eross Candra sambil mengendarai sebuah sepeda motor berwarna merah.
Tidak mengendarai kendaraan mewah, vokalis asal Yogyakarta ini tampil sederhana dengan motor yang ia kendarai. Berdasarkan komentar netizen, motor yang dikendarai oleh vokalis Sheila On 7 ini adalah Suzuki RGR 150.
Motor dari brand Suzuki ini pertama kali dijual di Indonesia pada tahun 1989 lalu. Termasuk kategori kendaraan lawas, motor Duta Sheila On 7 ini kini dijual dengan harga Rp 2 jutaan hingga Rp 4 jutaan.
Dalam video, sambil berpamitan, Duta Sheila On 7 lalu meninggalkan lokasi tersebut dengan kendaraannya ini. Melihat video Duta Sheila On 7 dengan motor tahun 1989 miliknya ini, netizen lalu meninggalkan berbagai komentarnya.
"Dari dulu emang tunggangannya Suzuki RGR, dulu sering banget lihat kalau berangkat kuliah selalu pakai RGR" tulis netizen.
"Idola memang, sesederhana itu Mas Duta" balas akun lainnya.
"Pak Modjo memang panutan" komentar netizen.
"Memang Duta dan kawan-kawan memberikan contoh yang baik. Panjang umur dan sehat selalu buat Sheila On 7" ungkap akun lainnya.
Baca Juga
Setelah diunggah, video Duta Sheila On 7 dengan motor tahun 1989 miliknya ini lalu telah ditonton ribuan kali dan menuai lebih dari 300 komentar dari netizen usai video tersebut viral.
Berita Terkait
-
Mandalika Catat 573 Ribu Kunjungan Wisata hingga Pertengahan 2025, Hotel Premium Mulai Diminati
-
Insentif Motor Listrik Berlanjut, Pemerintah Siapkan Rp250 Miliar untuk 2025
-
Duta Sheila On 7 Rayakan Ulang Tahun ke-45, Kenang Momen Istimewa Lewat Lagu Mata Tak Bisa Berdusta
-
Penuh Kejutan, Sheila On 7 Tampil Energik hingga Membius Penonton di Jogja Expo Center
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
Terpopuler
-
Jennifer Coppen Akui Takut Kematian Usai Kepergian Dali: Kamari Masih Butuh Aku
-
Jennifer Coppen Menangis Diajak Umroh Oleh Ustaz Derry Sulaiman : Tunggu Aku Di Rumah Allah ya Sayang
-
Keras! Nikita Mirzani Sindir Ustaz Hanan Attaki usai Wanda Hara Minta Maaf: Gara-gara Elu Nih!
-
Sindir Ibadah Haji Nagita Slavina, Nikita Mirzani soal Wanda Hara Nyamar Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Sadar, Lo Tuh Salah!
-
Bak Sudah Punya Firasat Akan Pergi Jauh, Suami Jennifer Coppen Kecup dan Peluk Erat Sang Istri
Terkini
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bikin Gempar! Heboh Pria Mirip Abidzar Pamer 'Burung' Sambil Selfie: Anak Ustaz Begitu?
-
Pergi Umrah, Nikita Mirzani Tetap Ogah Damai dengan Keluarga Badjideh: Gak Ada Urusan!
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Momen Kamari Anak Jennifer Coppen Pamit Pergi Sekolah ke Sang Ayah Hanya Lewat Foto Bikin Banjir Air Mata